اَلاَ اِنَّ نَصْرُاللهِ قَرِيْبٌ

اَلَّلَهُمَّ انْتَصِرْ لَناَ اِنْتِصَارَكَ لِأحْبَابِكَ عَلَى اَعْدَائِكَ

Senin, 30 Mei 2016

KEAJAIBAN BESI DAN TANTANGAN SAINS (II)

Produk-produk dari besi yang kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari kalau kita perhatikan memiliki sifat dan karakter yang berbeda. Meskipun sama-sama dari besi namun campuran Paduannya berbeda. Proses paduan dilakukan saat proses pembuatan bahan baku

Tabel  Nickel-based nodulizer 


Tipe
analisis%
Mg
si
C
Fe
Ni
paduan 1
13 - 16
-
2.0
-
Bal
paduan 2
13 - 16
26 - 33
-
5 max
Bal
paduan 3
4,2 - 4,8
-
2,0 max
-
Bal
paduan 4
4.0 - 4.5
-
2,5 max
32 - 36
Bal



Silicon-based magnesium alloys secara umum dipergunakan pada perlakuan paduan di Amerika Serikat. Secara umum perlakuan paduan silicon-based menggunakan magnesium-ferrosilikon (MgFeSi). Unsur-unsur penting yang ada dalam magnesium-ferrosilikon (MgFeSi) adalah magnesium (Mg), cerium (Ce), kalsium (Ca), dan silikon (Si). Tipe utama paduan magnesium-ferrosilikon (MgFeSi) adalah:
a. 9% Mg, 45% Si, 1,5% Ca, balance Fe.

b. 9% Mg, 45% Si, 1,5% Ca, 0,5% Ce, balance Fe.


Data tersebut hanya salah satu contoh pembuatan besi paduan, sehingga kita dapatkan sifat-sifat besi sesuai keinginan kita. Dari paduan yang dihasilkan belumlah cukup untuk membuat produk yang berkualitas baik tanpa satu proses lagi dimana proses ini membutuhkan ketelitian dan biaya yang tidak sedikit. Hal inilah yang membedakan kualitas suatu produk bahkan bahan baku yang digunakan sama, proses ini dinamakan "heat treatment" atau perlakuan panas.

 Fungsi dari perlakuan panas besi secara umum adalah memperoleh sifat-sifat yang diinginkan, diantaranya sebagai berikut:
1.       Menambahan ketangguhan dan keuletan
2.       Menambah kekuatan dan ketahanan aus
3.        Menambah ketahanan korosi
4.        menyetabilkan struktur mikro
5.        Pemerataan sifat dalam coran
6.        Meningkatkan kemantapan sifat
7.        Memperbaiki ketermesinan
8.        Menghilangkan tegangan internal


Pernahkan kamu lihat gambar seperti ini ...

GAMBAR 1

Apa yang kita pikirkan ketika melihat gambar di samping?
Mungkinkah mirip permukaan bulan?
Sebenarnya gambar 1 ini adalah permukaan besi cor dengan campuran Besi, Silikon dan Karbon. Yang hitam-hitam itu Carbon, mudahnya arang atau grafit pada pencil. Difoto dengan perbesaran 100 kali.







GAMBAR 2


Gambar 2 ,, itu gambar permukaan besi yang diberi larutan kimia tertentu gara berkarat kemudian difoto.
Bagus apa tidak gambarnya ???












GAMBAR 3



Gambar 3, itu gambar spesimen gambar 1 yang dipanaskan pada suhu dan waktu tertentu.














GAMBAR 4


Gambar 4, itu gambar spesimen gambar 2 yang dipanaskan pada suhu dan waktu tertentu.















Itulah beberapa contoh permukaan besi bila difoto, kalau kita lihat dengan mata telanjang yang tampak hanya mengkilap. Pernah membayangkan apa tidak kalau muka kita difoto seperti itu, apa yang tampak ya ??? Mungkin kayak jalan berlubang atau bergelombang yaaa .. apalagi yang sering jerawatan, hehehehhe ...

Sayangnya aku tidak punya gambar yang spesimen dengan pendinginan pada suhu dan waktu tertentu karena biayanya terlalu mahal, kalau hanya sampai suhu puluhan derajat celcius dibawah nol masih bisa pakai kulkas tapi kalau sampai ratusan derajat di bawah nol harus pakai pendingin nitrogen, itu kayak bom di film sapiderman 3 hihihihihi ...
Belum lagi proses pendinginannya ada yang pakai udara, air atau oli, mudah prakteknya tapi pusing ngolah datanya .....

Sebenarnya masih ada gambar alat uji benturannya, tapi tidak saya share disini bisa buat uji besi dengan pemanasan atau pendinginan tertentu, bisa uji besi kapal Titanic kali ya ....


Ni ... ada gambar satu lagi ...

Gambar 5

Yang jelas bukan gambar batu akik ... heheheheh ...

Itu gambar resin keras yang digunakan untuk menanam spesimen uji dan untuk pemotretan.














Cukup sekian tentang keajaiban besinya ....











0 komentar:

Posting Komentar

luvne.com template blogger cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.com.com tipscantiknya.com resep bolu kukus